Indek IHSG pada hari ini kembali menguat sebesar 34, 727 Point atau sebesar 0,958% di tutup di areal 3.659,993 dan menurut perkiraan kami indek akan terus menguat sampai akhir tahun 2010 ini yang tinggal tersisa 3 hari lagi.
Penguatan indek IHSG pada hari ini telah break resisten di 3.650 dan semoga suport ini cukup kuat sampai tutup tahun nanti.
Pergerakan Market pada hari ini masih di semarakan oleh saham sektor pakan ternak yang di motori oleh CPIN, sedangkan yang masih satu sektor dengan CPIN seperti JPFA , MAIN, MBAI dan SIPD belum ada pergerakan berarti, dan saham saham sektor metal sudah mulai aktif seperti INCO, ANTM, KRAS, NIKL.
Menurut padangan kami secara sekilas untuk saat ini, setelah dalam 1 bulan terakhir ini market dalam konsolidasi Up grade dan down grade sepertinya market sudah menemukan titik konsolidasi, dimana saham sektor Konsumsi seperti INDF sudah tercapai harga Wajarnya, sektor pakan ternak sudah di antisipasi kenaikan harga bahan baku jagungnya, sektor Auto, banking plus profertypun sudah mulai menyesuaikan harga nya masing masing, sehingga valuenya sudah dapat di katagori wajar dan sudah tidak mahal lagi.
Dengan demikian maka market outlook 2011 nanti lebih akan stabil dari penurunan yang tajam dan tiba tiba, karena hampir semua para investor besar dan Fund sudah mengantisipasi dan adjusment faktor faktor yang sekiranya kurang bagus untuk prosfek porto mereka.
Kelihatan kami dalam 3 hari tersisa ini kemungkinan sektor CPO dapat di perhatikan untuk trading dan stock second liner mungkin mulai akan semarak pada minggu minggu berikutnya.
Kepada bapak dan Ibu Seven stock membership kami mohon maaf dalam waktu tersisa ini, kami belum mengeluarkan Rekomendasi resmi tambahan, mungkin masuk awal tahun 2011 nanti kami akan aktif kembali, adapun postingan sekarang ini hanya sebagai sekilas Informasi saja dari kami, karena seperti yang pernah kami katakan untuk Detail dan akurat mesti menunggu Laporan keuangan Des 2010 release, baru kami akan berkerja dan mempelajari kembali dengan seksama.
Selasa, 28 Desember 2010
Jumat, 24 Desember 2010
Outllook Market 23 Desember 2010
Indek IHSG pada penutupan menjelang libur hari besar Agama "NATAL" mengalami koreksi tipis 9,153 point atau sebesar 0,25% ditutup di 3.611,531
Penutupan Indek IHSG ini masih dalam teritorial Up trend channel linenya dan suport di 3.585 masih menjadi suport minor indek IHSG untuk hari kedepannya........
Minggu, 05 Desember 2010
OUTLOOK MARKET 03 Desember 2010
Indek pada perdagangan akhir pekan lalu, menguat tipis 1,680 point atau sebesar 0,04% di tutup di areal 3.696,260
ini berarti indek kita IHSG sudah berada kembali di diatas suport minornya 3.650 dan areal 3.650 ini menjadi Suport Minor I nya indek IHSG kita saat ini.....
Untuk planing dan strategi market pada hari senin besok, kami saran kan hati hati mengambil posisi trading, karena indek saat rebound kemarin sangat banyak meninggalkan Gap kosong di bawah, sehingga secara teory Teknical analysis biasanya Gap itu akan terisi dulu sebelum melanjutkan Rallynya, sehingga kalau anda mau entri di stock tersebut mesti ambil posisi BID BUY di pas GAP kosong yang di tinggalkan itu minimal.
STOCK FOR TRADING : MEDC, MYOR, MNCN, BMTR, INAI
ini berarti indek kita IHSG sudah berada kembali di diatas suport minornya 3.650 dan areal 3.650 ini menjadi Suport Minor I nya indek IHSG kita saat ini.....
Untuk planing dan strategi market pada hari senin besok, kami saran kan hati hati mengambil posisi trading, karena indek saat rebound kemarin sangat banyak meninggalkan Gap kosong di bawah, sehingga secara teory Teknical analysis biasanya Gap itu akan terisi dulu sebelum melanjutkan Rallynya, sehingga kalau anda mau entri di stock tersebut mesti ambil posisi BID BUY di pas GAP kosong yang di tinggalkan itu minimal.
STOCK FOR TRADING : MEDC, MYOR, MNCN, BMTR, INAI
Langganan:
Postingan (Atom)